> Seberapa Efektif Mencuci Tangan Dengan Menggunakan Sabun Cuci Piring ? - BAYAR ZAKAT ONLINE

Juli 10, 2022

Seberapa Efektif Mencuci Tangan Dengan Menggunakan Sabun Cuci Piring ?

sumber gambar : Brilio.net

Hikmahdanhikmah.com – Sebagai seorang wanita tentu sering menggunakan sabun cuci piring. Selain digunakan untuk mencuci piring dan perabot memasak yang lain, tak jarang wanita menggunakannya untuk mencuci tangan.

Kalau dilihat dari sisi kesehatan, apakah mencuci tangan dengan menggunakan sabun cuci piring efektif untuk membersihkan bakteri atau kuman pada tangan ?

Menurut salah seorang pakar kesehatan yang bernama Kally Papantoniou, MD yang merupakan dokter kulit yang berasal dari New York City mengatakan bahwa mencuci tangan dengan sabun cuci piring masih efektif dari segi kesehatan.

Baca Juga : menjaga kebarsihan diri menjadi awal hidup sehat.

Pandangan masyarakat luas melihat sabun ini hanya untuk mencuci piring saja, padahal juga bisa dimanfaatkan untuk mencuci piring yang terbukti cukup efektif menghilangkan bakteri.

Meskipun demikian, tidak disarankan untuk menggunakan setiap hari karena ada resiko bagi kulit tangan kita yang memang diperuntukkan untuk mencuci piring.

Memang tujuan awal pembuatan sabun pencuci piring lebih ditekankan untuk mampu membersihkan perabotan memasak dari minyak dan bau makanan yang menempel.

Dengan tujuan yang seperti itu, maka tak heran jika sabun pencuci piring ini terbilang mempunyai bahan yang lebih keras dibandingakan dengan sabun pencuci tangan yang lazim digunakan.

Bagi anda yang mempunyai kulit cenderung kering, maka disarankan untuk berhati-hati saat menggunakan sabun ini untuk mencuci tangan. Kondisi ini bisa menyebabkan kulit anda menjadi mudah terkelupas, muncul rasa gatal dan iritasi.

Menurut para pakar kesehatan, bagi anda yang mempunyai masalah dengan kulit, maka disarankan untuk menggunakan sabun cuci piring dengan jenis ‘mild’ yang teksturnya lebih lembut sehingga lebih aman bagi tangan.

Bagaimana jika sabun cuci piring digunakan untuk mandi ?. Untuk masalah mandi sebaiknya tidak menggunakan sabun pencuci piring. Kondisi ini bisa membuat kulit menjadi lebih kering dan bisa memicu masalah bagi kulit kita.


Artikel Terkait : Seberapa efektif mencuci Tangan dengan Menggunakan Sabun Cuci Piring.

bisakah sabun cuci piring digunakan untuk mencuci tangan, bisakah sabun cuci piring membunuh bakteri, bolehkan mencuci tangan dengan menggunakan sabun cuci piring, efek samping mencuci tangan dengan menggunakan sabun cuci piring, efektivitas sabun cuci piring untuk membunuh bakteri, mencuci tangan dengan sabun cuci piring, Seberapa Efektif Mencuci Tangan Dengan Menggunakan Sabun Cuci Piring

Tags :

Yudi hartoyo

Admin Yayasan yatim,dhuafa

blogger,online sejak 2011 di bisnis online dan offline,adapun Hikmahdanhikmah.com ini untuk Support website resmi ;yayasanpijarmulia.com

  • Yudi hartoyo
  • Yayasan Pijar Mulya Pati d/a Desa Sriwedari Dusun Pagak RT 03 RW 03 (belakang masjid Pagak) kec.jaken Jawa tengah 59184
  • temandalamtaqwa@gmail.com
  • +6285 2680 70123

Posting Komentar