> Mengapa Saat Ketakutan Kita Merasa Merinding ? - BAYAR ZAKAT ONLINE

Juli 22, 2019

Mengapa Saat Ketakutan Kita Merasa Merinding ?


Mengapa Saat Ketakutan Kita Merasa Merinding ?

sumber gambar : http://gayahidup.republika.co.id

Hikmahdanhikmah.com - Mengapa saat ketakutan kita merasa merinding ? Saat berada dalam suatu tempat yang sepi dan gelap tentunya kita pernah mengalami merinding yang menyebabkan bulu kuduk kita berdiri. Pernahkah kita memikirkan mengapa hal ini bisa terjadi ?


Ternyata menurut pendapat para pakar kesehatan mengatakan bahwa berdirinya bulu kuduk saat sedang ketakutan adalah hal yang wajar dan normal terjadi. Kondisi ini sama dengan saat kita merasa kedinginan atau berada dalam lingkungan yang dingin.

Namun secara fisologis proses berdirinya bulu kuduk saat sedang ketakutan akibat dari respon rasa takut yang kita alami. Pada kondisi tersebut tubuh akan berusaha melepaskan hormon stres yang disebabkan karena meningkatkan hormon adrenalin saat kita merasakan rasa takut. Jika sudah demikian maka akan memicu munculnya kontraksi pada otot yang berada di kulit, detak jantung menjadi lebih kencang, gemetaran, muncul keringat pada telapak tangan dan perasaan tak nyaman pada bagian perut.

Selain faktor diatas, berdirinya bulu kuduk saat ketakutan juga bisa disebabkan karena pengaruh refleks pilomotor. Refleks pilomotor ini mempunyai peranan untuk menghangatkan kembali suhu tubuh. Pada saat otak kita mendapatkan rangsangan rasa takut, maka secara fisologis akan berusaha dengan meningkatkan produksi hormon adrenalin. Karena letaknya yang berada di otot-otot kecil dengan dengan folikel rambut dan kulit, maka kerap menyebabkan bulu kuduk kita ikut berdiri. Bukan hanya itu saja, sering kali juga dibarengi dengan munculnya bintik-bintik yang menonjol pada bagian kulit.


Baca Juga : Mengenal Lebih Jauh Tentang Pusing dan Vertigo

Tags :

Yudi hartoyo

Admin Yayasan yatim,dhuafa

blogger,online sejak 2011 di bisnis online dan offline,adapun Hikmahdanhikmah.com ini untuk Support website resmi ;yayasanpijarmulia.com

  • Yudi hartoyo
  • Yayasan Pijar Mulya Pati d/a Desa Sriwedari Dusun Pagak RT 03 RW 03 (belakang masjid Pagak) kec.jaken Jawa tengah 59184
  • temandalamtaqwa@gmail.com
  • +6285 2680 70123

Posting Komentar